Bagaimana menurutmu?

đŸ—Łïž Makrofag merupakan salah satu jenis sel imun kita yang bertugas mengeleminasi kuman merugikan bagi tubuh.

🐛 Jenis kuman yang dapat diburu oleh makrofag terdiri atas virus, bakteri, dan parasite.

đŸœïž Makrofag dapat memakan kuman yang disebut sebagai mekanisme fagositosis untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.

đŸ’„ Kuman yang dimakan oleh makrofag akan dihancurkan oleh enzim yang diproduksi oleh lisosom.

☄ Selain makrofag dapat membantu sel imun lainnya dalam melakukan respon imun untuk menghancurkan sel kanker.

đŸ—Łïž Namun perlu diingat beberapa kuman dan sel kanker juga punya mekanisme penghindaran dari respon makrofag ini Ketika sistem kekebalan kita melemah.

Sumber: @violthebiologist